Bugatti Chiron Pur Sport Tur di Eropa, Mobil Paling Gesit
Carfy – Bugatti saat ini sedang melakoni tur untuk kendaraan sport terbaru mereka, yakni Buggati Chiron Pur Spor di seluruh negara Benua Biru.Produsen kendaraan sport asal Perancis ini telah melakukan roadshow di dua kota di Jerman, seperti Hamburg dan Düsseldorf. Kendati demikian, warga Jerman juga masih dapat menyaksikan kendaraan ini di dua kota lainnya di…